Pengertian penyakit malaria adalah sebuah penyakit infeksi yang diderita oleh manusia akibat dari parasit yang bernama Plasmodium, ditularkan melalui perantaraan nyamuk. Penyakit yang parah ini dengan mudah ditularkan dengan perantara gigitan nyamuk.
Penyebab penyakit malaria yang utama adalah parasit yang dibawa oleh nyamuk Anopheles, bukan dari
virus.
Nyamuk Anopheles yang biasanya berjenis kelamin betina dan terinfeksi oleh parasit plasmodium kemudian menggigit manusia. Dan bakteri tersebut lalu ditularkan melewati air liur nyamuk yang masuk kedalam aliran darah manusia. --Pengertian Penyakit Malaria Adalah
Pengertian Penyakit Malaria dan Daerah Penularannya
Dalam pengertian penyakit malaria, penyakit ini terbilang cukup banyak diderita oleh mereka yang tinggal di daerah Tropis dan juga Sub-Tropis, seperti Asia, Afrika, dan Amerika. Penderita yang terserang malaria biasanya akan menderita sakit kepala dan demam. Tidak jarang juga penderita yang terserang malaria akan mengalami koma, bahkan meninggal dunia bila tidak mendapat perawatan yang cepat dan tepat.
Penyakit malaria sangat mudah menyerang daerah tropis dan sub-tropis. Ini karena perkembangan nyamuk anopheles sangat mudah di daerah ini. Iklim yang ada di daerah tropis dan sub-tropis sangat mendukung perkembangan nyamuk. Hal ini antara lain dipengaruhi oleh udara yang lembab, curah hujan yang cukup tinggi, dan banyaknya genangan air akibat curah hujan yang tinggi. --Pengertian Penyakit Malaria Adalah
Pengertian Penyakit Malaria dan Gejalanya
|
Pengertian Penyakit Malaria Adalah - Gejala Malaria - gambar : healthkart(dot)com |
Pengertian penyakit malaria meliputi gejalanya yang paling umum yaitu seperti demam, muntah, nyeri persendian, kejang, kerusakan retina. Dan beberapa gejala yang sangat klasik berupa sebuah siklus yang ditandai dengan suhu tubuh yang berubah dingin dan otot menjadi kaku, dan diikuti dengan demam, dan keringat. Dan gejala ini akan terus berulang setiap 2 hari sekali.
Gejala penyakit malaria biasanya tidak langsung muncul saat si penderita terkena infeksi. Namun biasanya gejala akan muncul sekitar 8 hari sampai 25 hari kemudian setelah terserang malaria. Namun bagi penderita yang mengkonsumsi obat anti malaria, gejala ini bisa jadi akan muncul lebih dari 25 hari kemudian setelah terjangkit. --
Pengertian Penyakit Malaria AdalahPengertian Penyakit Malaria dan Pencegahan Penyakit Malaria
Pengertian penyakit malaria tentu tidak lepas dari pencegahannya. Pengobatan penyakit malaria tentu saja bisa dilakukan, namun pencegahan merupakan cara yang paling ampuh, tepat, dan jauh lebih murah. Pencegahan malaria ini tentu tidak lepas dari keberadaan nyamuk Anopheles yang merupakan hewan yang utama sebagai pembawa parasit .
|
Nyamuk Malaria |
Mencegah dan mengontrol perkembangbiakan nyamuk anopheles bisa dilakukan dengan beberapa cara. Cara yang paling mudah dan bisa dilakukan oleh masyarakat umum misalnya dengan cara menjaga kebersihan lingkungan. Membersihkan genangan-genangan air, rajin menguras bak mandi, membalikkan tempat atau wadah yang tidak terpakai yang bisa menampung air hujan.
Cara lainnya mungkin bagi yang tinggal di daerah yang rawan dengan penyakit malaria bisa menggunakan jaring kelambu di dalam rumah, terutama di dalam kamar atau tempat tidur. Dengan kelambu ini nyamuk tidak akan bisa masuk dan menggigit.
Cara lainnya yang bisa dilakukan adalah dengan cara melakukan penyemprotan atau pengasapan. Pengasapan bisa dilakukan setiap jangka waktu tertentu di setiap daerah perumahan. Pengasapan bisa cukup efektif bila dilakukan secara teratur. -
Pengertian Penyakit Malaria AdalahIncoming search terms :
pemeriksaan malaria, penyebab penyakit malaria, askep malaria, makalah malaria, penyakit malaria, pengertian penyakit malaria, definisi malaria, makalah penyakit malaria, anti malaria, pengertian malaria